Rapat Tindak Lanjut Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Perusahaan (TJSLP)
Rabu, Tanggal 29 Mei 2024. bertempat di rumah jabatan (Rujab) Walikota Palu berlangsung Rapat Tindak Lanjut Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Perusahaan (TJSLP) atau sering disebut Corporate Social Responsibility (CSR)…